Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Ide Lomba Pendidikan 17 Agustus Di sekolah

Lomba 17 Agustusan merupakan ajang yang sering dinanti setiap tahunnya. Karena momentum ini hanya di lakukan satu kali dalam setahun. 

Dalam momentum peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-77, dapat dipastikan seluruh Indonesia menggelar kegiatan untuk ikut meriahkan HUT RI ke -77.

kegiatan yang diselenggarakan biasanya berupa acara ceremonial seperti upacara bendera, doa bersama dan lomba-lomba menarik dan edukatif. 

Oleh karena itu banyak antar kota, desa sampai kampung yang menyelenggarakan lomba lombo 17 Agustusan. 

Nah bagi sobat yang ingin mencari referensi lomba yang menarik dan edukatif, bisa menggunakan berbagai lomba yang mimin sediakan berikut. 

Inilah beberapa ide lomba 17 Agustus untuk anak sekolah


1. Lomba pidato tema HUT Republik Indonesia

2. Lomba membuat poster tema HUT Republik Indonesia

3. Lomba cerdas cermat tema sejarah kemerdekaan Republik Indonesia

4. Lomba membuat puisi tema HUT Republik Indonesia

5. Lomba kostum pahlawan Indonesia

7. Lomba menyanyi lagu wajib nasional

8. Lomba membuat pantun tema HUT Republik Indonesia

9. Lomba dekorasi ruang kelas HUT Republik Indonesia

10. Lomba story telling tema HUT Republik Indonesia

11. Lomba fashion show menggunakan pakaian adat nusantara

12. Lomba memasak masakan nusantara

13. Lomba membuat kerajinan dari barang bekas bernuansa Merah Putih

14. Lomba Susun Kata Keindonesiaan 

15. Lomba Tari Budaya Nusantara 

Itulah kumpulan ide lomba 17 Agustus yang dapat Anda jadikan refrensi dalam memeriahkan HUT Kemerdekaan RI.

Posting Komentar untuk "Ide Lomba Pendidikan 17 Agustus Di sekolah "